Saat keluar dari comfort zone ke learning zone, pasti terasa tidak nyaman..
Apa itu zona nyaman ?
Zona di mana kita sudah terbiasa dengan pekerjaan kita, atau kalau jualan ya, terbiasa dengan pola sales dan marketing yang lama.
Kalau kita mau maju, kita harus berani keluar dari comfort zone, pindah ke learning zone 

Kalau kita lagi pusing nih karena kita keluar dari comfort zone, artinya tanda2 kita sedang masuk zona pertumbuhan 

Reminder :
Tidak ada kenyamanan di zona pertumbuhan
Namun..
Tidak ada pertumbuhan di zona nyaman
Pilih yang mana?
Tetap di zona nyaman tapi hilang ditelan zaman..
Atau
BERTUMBUH dan bergerak naik, mengalami banyak TEROBOSAN dalam hidup 

It's your choice 

Komunitas yang baik, akan menolong Anda bisa terus berada dalam zona pertumbuhan 

Ditulis oleh : JANE CHRISTINA - MALANG
No comments:
Post a Comment